Download Ebook Panduan Membuat Website Dengan Joomla ! - skripsi man (dulrohman webs)

Sabtu, 28 Januari 2017

Download Ebook Panduan Membuat Website Dengan Joomla !


Joomla saat ini sudah memasuki area komunitas. Joomla menjadi sebuah trade-mark atau image brand, bahwa dunia open source bisa berkembang dengan baik dan sempurna. Joomla menjadi milik semua orang yang dapat digunakan untuk dikembangkan berdasarkan kemampuan dan ketrampilannya untuk menjadi penyumbang dalam pengembangan proyek situs. Semua orang berhak mengetahui dan menggunakan Joomla ini. Semua orang juga berhak untuk mengotak-atik Joomla. Bahkan semua orang punya kesempatan yang sama dalam hal pengembangan proyek Joomla ini. Sehingga Joomla menjadi milik bersama bagi orang-orang, komunitas, dan masyarakat.E-book Membuat Web Sekolah dengan CMS Joomla 1.0 3 dari 5 Buku ini gratis. Bagian dari Gerakan Sedekah Ilmu. http://www.syarifudin.web.id Sejarahnya, Joomla merupakan pecahan dari tim inti Mambo. Tim inti penunjang Open Source ini bergabung dalam kelompok yang bernama Open Source Matters (OSM). Lewat OSM inilah, maka Joomla beralih untuk meninggalkan Mambo. Dari Joomla juga banyak perbaikan-perbaikan atau perubahan-perubahan Mambo yang diluncurkan dalam Joomla. Joomla juga melengkapi keamanannya secara lengkap. Beberapa kelemahan yang sudah disempurnakannya yaitu :
  Penyempurnaan cacat di class phpMailer.
 Penambalan cacat di fitur aktivasi yang mengandung ruang terbuka untuk diserang dengan SQLinjection.  Penyempurnaan cacat di komponen jajak pendapat (pollscomponent).
 Penyempurnaan massmailer yang terbuka bagi spam.

 Joomla terbuka untuk di download di situs http://www.joomla.org



Tidak ada komentar:

Berita Viral Terkini